Categories
Dokumentasi

Membuat Sertifikat Dengan Ms Word

Seminar, Workshop, Webinar dan kegiatan sejenis membutuhkan sertifikat sebagai tanda keikutsertaan seseorang dalam kegiatan tersebut, baik yang didalamnya dicantumkan nilai tertentu maupun tidak. Ms Word digunakan untuk membantu mempercepat proses pembuatan sertifikat tersebut.

Membuat Sertifikat

Mail Merge di Ms Word dapat digunakan untuk membuat sertifikat dengan cepat dan lebih kredibel daripada sertifikat langsung yang terhubung ke form daring seperti Google Form karena dapat dilakukan verifikasi dan validasi data sebelum sertifikat dibuat.

— Membuat Sertifikat Dengan Ms Word
https://bptsi.unisayogya.ac.id/membuat-sertifikat-dengan-ms-word/ 2021-01-15 12:57:36

Buat Desain

Membuat desain dapat dilakukan langsung di Ms Word atau menggunakan perangkat lunak lain seperti Corel Draw, Inkscape dan perangkat lunak lainnya.

Apabila desain dibuat dengan perangkat lunak lain dan hasilnya dalam bentuk pdf, maka perlu diubah ke dalam berkas gambar (jpg, png) sebagai berikut

  1. Buka ilovepf.com
  2. Pilih opsi PDF to JPG
  3. Unggah berkas
  4. Tambahkan berkas lain apabila ada
  5. Klik tombol Convert to JPG untuk mulai mengubah pdf menjadi jpg
  6. Tunggu hingga proses selesai dan hasil dapat diunduh dalam bentuk zip. Esktrak zip yang telah diunduh
https://pdsi.unisayogya.ac.id/feed/rss2/

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

This site uses Akismet to reduce spam. Learn how your comment data is processed.